Kamis, 16 Juni 2011

SOAL UAS PRAKTIKUM KOMUNIKASI DATA

UJIAN AKHIR SEMESTER

Matakuliah : Praktikum Komunikasi Data
Pengampu : Ajib Hanani, S.Kom
Semester/Thn. : Genap, 2010/2011

Petunjuk mengerjakan soal
1. Berdoalah sebelum mengerjakan soal !
2. Jenis ujian tutup buku.

Soal
1. Pasang probe osiloskop ke antena radio dan atur osiloskop sehingga membentuk gelombang/sinyal analog. Hitung berapa Periode, Frekuensi, Vpp, Vp dan VRMS sinyal analog tersebut! (30 point)
2. Sinyal dengan persamaan matematis berikut:
v(t) = A * sin (2*pi*f*t)
Dimana:
A = 2 (Amplitudo)
f = 2 Hertz
t = 0:1/Fs:1
Fs = 30
Buatlah sinyal tersebut menggunakan matlab dan buatlah function dengan memasukkan parameter A, f, t dan Fs ! (30 point)
3. Transferlah file antar 2 PC menggunakan DB25 dan minicom ! (20 point)
4. Buatlah jaringan workstation dengan menyambungkan 2 PC menggunakan kabel UTP. Berilah IP pada PC tersebut dengan sistem operasi linux! (20 point)
Load disqus comments

0 komentar